Acer Liquid S1, Phablet dengan desain yang menarik dan berkesan mewah, dengan bandrol harga Rp.3.999.000 pantas dengan mendapatkan dengan berbagai aplikasi yang mampu membuat para penggunanya sibuk dengan dunianya,dengan layar berukuran 5,7 inci cukuplah untuk ukuran phablet di pasarannya,smartphone berbasis android keluaran Acer ini siap bersaing di papan tengah dunia phablet.
Acer Liquid S1 |
Di jajaran kasta smartphone kelas menengah seperti para kompetitornya Samsung Galaxy Mega5.8 , Acer Liquid S1 siap bersaing dan bahkan mampu melampaui para kompetitornya tersebut, dengan desain body yang furturistik produk keluaran Acer satu ini juga sama dengan Samsung Galaxy Mega 5.8 di bagian penutup belakangnya dapat dengan mudah dibuka hanya dengan menggunakan kukur jari.
Dengan prosesor otak yang di berikan berbanding lurus dengan harga yang di bandrol 3 jutaan, Acer Liquid S1 memiliki layar dengan resolusi 1280 x 720 piksel yang bisa memberikan pencahayaan yang lumayan bagus di saat terkena sinar terik matahari, di tambah dengan user interfacenya yang responsif dan visual yang jernih live screen yang bisa di minimaze, feature float UI yang membantu mengaktifkan 4 aplikasi terpilih yaitu Maps , Notes , carculator dan kamera itu sendiri
Kamera yang di suguhkan dari Acer Liquid S1 terdapat kamera utama 8 MP, dengan voice control dan smile controlnya dan ada pula continuous shot yang berfungsi untuk memotret sekali jepret langsung 8 kali gambar mampu di ambil sekaligus, Acer Liquid S1 memiliki CPU Quad core 1,5 GHz di dukung hardware ARM cortex-A7 sayangnya kurang di dukung dengan RAM yang hanya tersedia 1 GB
Spesifikasi dari Acer Liquid S1 :
Sistem operasi
|
Android 4.2.2
|
CPU
|
Quad-Core ARM Cortex-A7 1,5 GHz
|
GPU
|
PowerVR SGX544
|
Memori
|
1 GB / 8 GB
|
Konektivitas
|
WiFi, Bluetooth, 3G
|
Display
|
5,7 inci (1280 x 720)
|
Kamera
|
8 MP (1080p)
|
Interface
|
microUSB, micro SD, audio out 3,5 mm
|
Special feature
|
Acer Live Screen, Acer Float UI
|
Bobot
|
195 gram
|
Baterai
|
2400 mAh
|
Pengetesan dengan aplikasi AnTuTu v4.0.3 mendapatkan scor 16301 sedangkan peformanya Acer Liquid S1 mendapatkan hasil 3896, dengan beberapa pengetesan dan fitur , prosesor yang di berikan bisa menjadi pacuan bagi para calon pengguna untuk menjadikan smartphonenya pembanding dengan keluaran Acer satu ini Acer Liquid S1 dan akan banyak lagi gadget yang siap bersaing kedepannya dengan performa yang lebih apik dan yahut untuk bersaing di kancah gadget nasional dan internasional.
0 Response to "Harga dan Spesifikasi Acer Liquid S1 2015"
Posting Komentar